Selasa, 01 Desember 2015

Alat Mesin Kantor


Mesin kantor adalah rangkaian sistem alat yang digunakan untuk menghimpun, mencatat, mengolah, dan menghasilkan bahan-bahan keterangan dalam pekerjaan kantor. Mulai kantor yang paling kecil sampai kantor yang paling besar tidak pernah luput dari penggunaan mesin kantor. Mesin kantor ini bermanfaat untuk mempermudah dalam mengerjakan pekerjaan kantor, yang meliputi :
a. Mesin Tik
b. Mesin Hitung adalah mesin untuk menghitung jumlah suatu barang atau uang yang sekiranya terlalu banyak sehingga dengan mesin ini dapat mempermudah penghitungan. Contoh: Kalkulator, banknote counting, dll.
c. Mesin Pengganda adalah mesin yang digunakan untuk menggandakan dokumen. Contoh: mesin stensil, multigraph, photocopy, printer.
d. Mesin Label (labeling machines)
e. Mesin penomor (numbering machines)
f. OHP Projectors
g. Mesin faximile, dll.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar